MENELISIK SEJARAH JURNALISTIK INDONESIA

Gertakan Setiap pukul tujuh pagi, seluruh anggota keluarga berkumpul di depan televisi. Yang pertama diperhatikan adalah bagaimana perkiraan cuaca hari ini. Jika diprediksikan hujan, maka saya akan dibekali payung dan jas hujan, karena perjalanan jauh menuju sekolah dengan menggunakan sepeda. Prediksi yang disiarkan di televisi sangat akurat. Tak pernah saya sia-sia jika dibekali payung, atau …

MENELISIK SEJARAH JURNALISTIK INDONESIA Selengkapnya »

Resolusi Revolusi Awal Tahun 2013

Oleh NIDA AMALIA (Mahasiswa Prodi Ilmu Komunikasi, FP IPS Universitas Pendidikan Indonesia) APA yang terlintas di kepalamu ketika menjelang akhir tahun? Resolusi. Harapan. Target. Apa kabar dengan resolusimu tahun lalu? Sudahkah terpenuhi? Ayo, tahun ini jangan hanya menge-list harapan yang ingin kamu wujudkan. Buat list-to-do nya juga untuk mewujudkan apa yang kamu tuliskan. Berani memulai? Resolusi yang kita tulis biasanya sesuatu …

Resolusi Revolusi Awal Tahun 2013 Selengkapnya »

Bagian Yang Harus Disempurnakan dari Tutorial PAI

Oleh AI DINI RINDIANI (Mahasiswi Ilmu Komunikasi UPI 2012) REMAJA merupakan masa yang paling sulit untuk dilalui oleh individu. Masa ini dapat dikatakan sebagai masa yang paling kritis bagi perkembangan pada tahap kehidupan selanjutnya. Remaja yang sedang berkembang kematangan seksualnya, jika kurang mendapatkan pengarahan dari orang tua, akan mudah terjebak dalam masalah. Banyak sekali korban maupun pelaku …

Bagian Yang Harus Disempurnakan dari Tutorial PAI Selengkapnya »

Pemilu Penuh Penghibur

Oleh WAKHUDIN (Dosen Ilmu Komunikasi FPIPS Universitas Pendidikan Indonesia)   PEMILIHAN Gubernur dan calon Gubernur Jawa Barat 2013 tak ubahnya panggung hiburan. Full entertainment. Dari lima pasangan calon, tiga pasang di antaranya artis. Paling pertama mendaftar Rieke Diah Pitaloka yang di panggung hiburan dikenal dengan Oneng. Ia berpasangan dengan Teten Masduki.  Gubernur incumbent Ahmad Heryawan juga memilih berpasangan dengan …

Pemilu Penuh Penghibur Selengkapnya »

Language
Scroll to Top